Selamat Membaca

Rabu, 07 November 2012

Cara Membuat Header Bergerak

saya akan memberi tahu cara membuat font header bergerak seperti ini
  1. Masuk ke blog masing-masing
  2. Klik tata letak
  3. Klik Add Gadget (Lebih baik Add Gadget seperti yang ada di gambar bawah ini) 
  4. Masukkin Kode HTML / JavaScript-nya (Kode di bagian bawah post ini)
  5. Terakhir Save dah..
     Nih Kode HTML nya

    <font face="Comic Sans MS" color="orange" size="5"><marquee direction="right" behavior="scroll" direction="right" scrollamount="3" height="30px" scrolldelay="10" bgcolor="red" width="900px">selamat datang</marquee></font>

    NB:
    Ganti text sesuai keinginanmu:
    Comic Sans MS =: Ubah dengan tipe font yang kamu mau
    orange = Ubah warna font yang kamu mau5 = Ubah dengan ukuran font yang kamu mau
    30px = Ubah untuk mengatur tingginya header font
    red = Ubah untuk mengganti warna background header font
    900px = Ubah untuk mengatur lebar header font
    selamat membaca= Ubah dengan kalimat keinginan kamu
     

Cara Menambah Gadget di Blog

saya akan memberi tahu cara menambahkan gadget
  1. masuk ke blog masing-masing
  2. buka desain-tata letak-tambah gadget
  3. pilih gadget yang kalian suka
  4. atau pilih dari internet gadget yang kalian suka melalui HTML/JavaScript

Cara Menambahkan Jam di Blog

saya akan memberi tahu cara menambahkan jam di blog
  1. masuk ke blog masing-masing
  2. buka clocklink.com di tab baru
  3. pilih kategori jam
  4. pilih jam yang kalian suka
  5. klik view HTML pada jam yang kalian suka
  6. klik accept
  7. pilih warna
  8. buka blog klik desain-tata letak-tambah gadget lalu klik HTML/JavaScript
  9. copy code script ke HTML
  10. klik save/ simpan